Jumat, 13 April 2012

Desain 'Gila' Museum Australia


Gedung ini bukanlah akibat badai besar atau bencana dahsyat lainnya. Rumah yang nyungsep dan nyantol di atap gedung ini adalah asli karya kreatif seorang arsitek bernama Erwin Wurm.

Erwin Wurm sengaja mengatur efek gedung, sehingga seolah - olah sebuah rumah turun dari langit dan mendarat di Viennese Museum of Modern Art. Untuk membuat konstruksi ini stabil dan sesuai dengan yang diharapkan, diperlukan dua batang besi baja berukuran besar. Hmmm.... awesome!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...